PENGERTIAN SYSTEM DIGITAL
System
digital adalah suatu system yang berfungsi untuk mengukur suatu nilai yang
bersifat tetap atau tidak teratur dalam bentuk diskrip berupa digit-digit atau
angka-angka, contoh nya bilangan integer dan pecahan.
System
digital menggunakan kombinasi-kombinasi biner BENAR dan SALAH untuk menyerupai
cara ketika menyelesaikan masalah sehingga disebut juga logika-logika
kombinasional. Dengan system digital dapat digunakan langkah-langkah berfikir
logis atau keputusan-keputusan masa lalu (memory) untuk menyelasaikan masalah
sehingga biasa disebut logika-logika sekuensial (terurut).
Gerbanglogika adalah suatu rangkaian logikadengan suatu keluaran dan satu atau duadan
juga lebih masukan . sinyal keluaran hanya
terjadi untuk kombinasi-kombinasi sinyal masukan tertentu.
Refresentase logika digital
-
Table kebenaran (truth table) menyediakan suatu
daftar setiap kombinasi yang mungkin dari masukan-masukan biner pada sebuah
rangkaian digital dan keluara-keluaran yang terkait.
-
Diagram gerbang logika (logic gate diagrams)
-
Diagram penempatan bagian (part placement
diagram)
-
Ekspresi-ekspresi Boolean mengekspresikan logika
pada sebuah format fungsional
-
High level description language (HDL).
Rangkaian digital dapat dibedakan
berdasarkan beberapa tinjauan yakni :
a.
Ditinjau dari jenis rangkaian
1.Rangkaian kombinasional = output hanya
fungsi dari input.
2. Rangkaian sekuensial = output sebagai
fungsi dari input dan kondisi masa lalu
b.
Ditinjau dari besar rangkaian per chip IC
1.
SSI = Small Scale Integration
2.
MSI= Medium scale Integration
3.
LSI = Large Scale Integration
4.
VLSI = Very Large Scale Integration
5.
ULSI= Ultra Large Scale Integration
c.
Ditinjau dari keluarga rangkaian
1.
RTL= Resistor Transistor Logic
2.
DTL = Diode Transistor Logic
3.
TTL = Transistor Transistor Logic
4.
CTL = Complementary Transistor Logic
5.
ECL = Emitter Coupled Logic
6.
MOS = Metal Oxide Semiconductor
7.
IIL= Integrated Injection Logic
8.
CMOS = Complementary MOS
9.
SOS = Silicon On Shapire
d.
Ditinjau dari Logic Level
1.
Positive Logic = V (logic 1)> V (logic 0)
2.
Negative Logic = V (logic 1)< V (logic 0)
Tidak ada komentar:
Posting Komentar